Judul : Lirik JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura)
link : Lirik JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura)
Lirik JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura)
Lirik Lagu "Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura)" - JKT48Dari jendela kelas terpancar sinar mentari yang indah
Ke kalender musim semi yang kan berlalu
Saat ku pandang demo kelas semua teman sekelasku
Memakai seragam namun tampak dewasa
Semuanya kan pergi menuju masa depannya masing-masing
Diubun nya itu terlihat membentang sayap mimpi
[REFF]
Disaat kelopak bunga sakura bermekaran
Disuatu tempat lonceng harapan mulai menggema
Memberikan kebebasan dan keberanian
Hari esok pada kita
Disaat kelopak bunga sakura bermekaran
Disuatu tempat seseorang pasti sedang berdoa
Pintu menuju kedunia yang baru
Harusnya kau buka dengan tangan sendiri
Kita bertengkar kita menelfon dan kita pun pernah menangis
Hari-hari itu sangat aku rindukan
S'lama ini kesedihan dan kegembiraan bagai jalan
Disaat apapun tak pernah sendirian
Di album foto buku angkatan ku memperlihatkan senyuman
Mengantarkan pergi musim yang berlalu , selamat tinggal...
[REFF]
Kelopak bunga airmata pun terus menetes
Jatuh melewati pipi kemudian mulai pergi
Kutatap langit biru terbentang luas
Menarik napas dalam
Kelopak bunga airmata pun terus menetes
Dengan indahnya sejumlah dengan kenangan yang ada
Tangan kedewasaan didepan matamu
Ayo naiki bersama lambaikan tangan
Back to REFF
Video: JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura)
Disclaimer: Muzik video dan lirik lagu JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura) yang disediakan di blog ini adalah hakcipta/hakmilik dari pengarang, artis, dan label musik yang bersangkutan. Seluruh media, termasuk lirik lagu serta video klip JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura) yang tersedia di situs ini hanyalah untuk keperluan promosi dan evaluasi. Kami juga tidak menyediakan file MP3 di server kami.
Jika Anda suka dengan Lirik lagu JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura), dan video klip nya, belilah kaset / CD / DVD, mp3 karaoke atau kode nada sambung pribadi (NSP/RBT)-nya untuk mendukung artis yang bersangkutan.
**** Music video and lyrics of the song JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura) provided on this blog is copyright / ownership of the authors, artists and music labels are concerned. Entire media, including the lyrics of the song and video clip JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura) is available on this site are for promotional and evaluation purposes. We also do not provide MP3 files on our server.
If you like the song JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura) lyrics and the video clips, buy a cassette / CD / DVD, mp3 karaoke or code personal dial tone (NSP / RBT) to support the artist. ****
Demikianlah Artikel Lirik JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura)
Sekianlah artikel Lirik JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura) kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Lirik JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura) dengan alamat link https://selembarliriklagu.blogspot.com/2014/06/lirik-jkt48-sakura-no-hanabiratachi.html
0 Response to "Lirik JKT48 - Sakura No Hanabiratachi (Kelopak Kelopak Bunga Sakura)"
Posting Komentar